Sekolah Pascasarjana | Visi, Misi, dan Tujuan Magister
20946
page-template-default,page,page-id-20946,ajax_fade,page_not_loaded,,side_area_uncovered_from_content,qode-child-theme-ver-1.0.0,qode-theme-ver-13.1.2,qode-theme-bridge,wpb-js-composer js-comp-ver-5.4.5,vc_responsive

Visi, Misi, dan Tujuan Magister

Visi, Misi, dan Tujuan 

Program Magister Pengkajian Islam 

Sekolah Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Visi 
Visi Program Studi Magister Pengkajian Islam Sekolah Pascasarjana UIN Jakarta adalah “mengintegrasikan keislaman, keilmuan, keindonesiaan dan kemanusiaan untuk mengantarkan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta menjadi International Research University tahun 2022”. Visi ini merupakan turunan dari visi dan misi UIN Jakarta. Lihat: SK Direktur SPs UIN Jakarta

 

Misi

  1. Mengembangkan ilmu dan keahlian terbaik berbasis riset di Indonesia, untuk Islam dan dunia.
  2. Mengembangkan ilmu-ilmu keislaman tingkat tinggi berdasar pada pemahaman yang komprehensif terhadap realitas Indonesia dan dunia.
  3. Mengembangkan ilmu-ilmu sosial, alam dan eksakta dan mengintegrasikan ilmu-ilmu tersebut dengan studi keislaman.

 

Tujuan
Menghasilkan Magister Pengkajian Islam yang memiliki pemahaman dan wawasan keislaman yang komprehensif, mempunyai keahlian dalam pengembangan ilmu agama Islam sesuai dengan bidang yang ditekuni, kesadaran ilmiah yang tinggi, terbuka dan responsif terhadap perubahan sosial dan berakhlak mulia.